Kamis, 06 Oktober 2022

SEMUR JENGKOL

 SEMUR JENGKOL

clik disini untuk membeli

SEMUR JENGKOL

Rasanya hampir semua orang betawi menyukai sajian kuliner yang satu ini. Semur sendiri berasal dari bahasa Belanda smoor yang berarti teknik masak dalam waktu lama menggunakan api kecil. Sementara jengkol merupakan tumbuhan asli khas negara-negara Asia Tenggara. Dahulu kala, hampir setiap orang betawi menanam pohon jengkol di kebunnya.

Related Posts:

  • GADO-GADO GADO-GADOGADO-GADOBanyak orang yang mengistilahkan gado-gado dengan salad ala betawi. Penyebutan ini karena kuliner gado-gado memiliki bahan utama berbagai macam sayuran yang dilumuri dengan saus kacang sehingga sekilas… Read More
  • NASI UDUK NASI UDUKNASI UDUKNasi uduk yang kini populer sebagai menu sarapan adalah salah satu kuliner khas betawi. Makanan ini sudah populer sejak tahun 1910-an. Orang Belanda saat itu menyebut nasi uduk dengan nama jaloers… Read More
  • KUE CUBIT KUE CUBITKUE CUBITBerbagai resep yang dapat dikombinasikan dengan santan ternyata banyak dicari oleh masyarakat Indonesia. Hal itu tercermin dari angka pencarian yang tinggi di Google Trend. Berbagai resep yang banyak d… Read More
  • KERAK TELOR KERAK TELORKERAK TELORKerak telor rasanya menjadi kuliner yang paling ikonik dari kota Jakarta. Ada yang menyebut bahwa makanan ini sudah ada sejak era kolonial Belanda. Namun ada juga yang menyebut bahwa kerak telor di… Read More
  • MASAKAN PADANG NAMA; ASUD MUHAMMAD SHENBOR      MASAKAN PADANG ASUDHampir semua orang Indonesia suka dengan Nasi Padang. Nasi Padang rasanya enak dan sedap. Apa saja lauk nasi Padang favoritmu?Nasi padang adalah salah s… Read More

0 komentar:

Posting Komentar